Sejak bergabung dengan koalisi partai pendukung pemerintahan Jokowi-JK dan diberi jatah satu jabatan menteri di Kabinet Kerja, PAN justru banyak bersikap kontra dengan kebijakan koalisi. PAN seolah-olah bermuka dua dalam berpolitik, sikap PAN seperti Amien Rais yang kontra dengan pemerintah. seperti apakah Politik dua kaki PAN? simak video berikut dan #berikanpendapatmu
#Trending Article
Ini Yang Terjadi Jika Uni Soviet Tidak Runtuh
Era Perang Dingin, demikian periode ini kerap dibahasakan, memang tidak melibatkan konflik berskala besar, namun menyimpan potensi konflik yang tidak bisa dianggap remeh. Bahkan kalau perang terpantik dan pecah di periode ini, efek kerusakannya mungkin akan sangat masif bagi bumi dan semua makhluk hidup yang ada di atasnya.
MENELUSURI AKAR GOLKAR
Partai Golkar hadir bak pohon beringin yang kokoh dalam politik Indonesia. Akar partai ini tertancap dalam dan merambat ke mana-mana hingga jadi salah satu...
Menguak Garis Keturunan Prabowo Subianto
Masalah keturunan kerap menjadi isu yang menyertai setiap gelaran Pemilu. Para kandidat yang akan berlaga kerap ditelusuri silsilah keluarganya dan diperbandingkan satu sama lain. Salah...
Sejarah IJ Kasimo: Tokoh Yang Tertawakan Nasakom Soekarno
Natsir yang menjadi pentolan Partai Masyumi dan Kasimo yang jadi Ketua Partai Katolik Indonesia adalah dua entitas yang menolak gagasan Nasionalisme, Agama dan Komunisme alias Nasakom yang kala itu diperkenalkan oleh Soekarno.
Sejarah Mustafa Kemal Ataturk: Inspirasi Kebangkitan Nasional Indonesia?
https://youtu.be/hAaE9ltS6Io Sosok Kemal Ataturk sering disebut sebagai founding father Republik Turki, menjabat sebagai presiden negara tersebut antara tahun 1923 hingga 1938, dan melakukan banyak terobosan...
Ada Perebutan Kursi Kapolri di Balik Kasus HRS? | Wawancara bersama Saiful Anam Part 1
https://youtu.be/9KrM0p33MHM Setelah kepulangannya yang fenomal, Habib Rizieq Shihab (HRS) benar-benar memantik berbagai peristiwa. Salah satunya adalah pelibatan TNI yang justru menurunkan baliho HRS dan konvoi...
Politik di Balik Avatar: dari Kaisar Meiji hingga Xi Jinping
https://youtu.be/TsHAzNvc2mo Avatar ini jadi salah satu kartun populer besutan Nickelodeon. Hampir semua pasti pernah menonton aksi Aang dalam menyelamatkan dunia. Dimana Aang dan tim Avatar...
BUKAN CUMA ANIES! Ini Satu-satunya Jalan untuk Jakarta?! RK, Dharma, atau Pramono?
https://youtu.be/AAtK5xslCl8 PinterPolitik.com โ Gue pertama kali pindah ke Jakarta tahun 2019. Sebagai pendatang dari Surabaya, hanya satu pikiran gue soal Jakarta waktu itu. Macet dan semrawut. Iโm...
More Stories
Popularitas Jokowi Hanya Ilusi Semata?
Berbagai survei menunjukkan bahwa tingkat kepuasan kepada presiden Jokowi tengah menanjak. Meski begitu, kondisi ekonomi justru tengah mendapat sorotan. Mengapa hal tersebut dapat terjadi?...