HomePinPol TVHorizonTarung Sengit Puan vs Prananda

Tarung Sengit Puan vs Prananda

Kecil Besar

Mega memang perlu berpikir terkait regenerasi partainya yang tentu akan menjadi pertanyaan besar di kemudian hari. Pasalnya, untuk partai sebesar PDIP, pergantian pucuk kepemimpinan akan menjadi hal sangat krusial. Isu pergantian Megawati ini menempatkan nama Puan Maharani dan Prananda Prabowo โ€“ dua anak Megawati โ€“ di posisi yang cenderung saling berhadap-hadapan. Secara khusus, meskipun Puan telah banyak mengisi pos penting, seperti menteri dan Ketua DPR, sosok Prananda justru disebut lebih diinginkan untuk menjadi Ketua Umum PDIP. Publik mungkin ingat pernyataan mantan Wali Kota Solo FX Rudy soal dukungannya untuk Prananda tersebut. Lantas, bagaimana sebaiknya kita memaknai tampilan seteru antara Puan dan Prananda ini? Yuk simak video selengkapnya!

Baca juga :  Danantara, Waspada Bahaya 1MDB!
Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutna

#Trending Article

APAKAH KITA TERLALU NEGATIF MEMANDANG SOEHARTO?

https://youtu.be/i6K6sObQGWU Keppres No.2 Tahun 2022 menghapus nama Soeharto dari Serangan Umum 1 Maret 1949. Produk hukum ini mendapat protes dari para sejarawan. Banyak pula yang...

Misteri Cawapres Jokowi

Cawapres Jokowi disebut-sebut mulai mengerucut. Siapa ya kira-kira?

Kaisar Augustus, Bapak โ€œFake Newsโ€ Dunia?

https://youtu.be/JftUtMn8NAU Tahukah kalian, Ternyata bangunan-bangunan megah yang ada di Roma sebagian besar sudah ada dari ribuan tahun lalu loh, tepatnya dibangun ketika zaman Kaisar Romawi...

Biden dan Palestina: Mengapa Lobby Israel Sangat Kuat?

Salah satu dukungan yang diberikan tentu saja adalah dalam bentuk pendanaan. Pada tahun 2020 lalu misalnya, Amerika Serikat memberikan dana pendampingan bilateral dan pertahanan misil senilai US$ 146 miliar. Itu kalau dirupiahkan dengan kurs saat ini nilainya mencapai Rp 2 ribu triliun. APBN Indonesia tahun 2020 aja jumlahnya Rp 2.739 triliun.

Sejarah Timor Leste

PinterPolitik.com - Pada 20 Mei tahun ini, kita akan memperingati 15 tahun secara resmi Timor Timur lepas dari Indonesia. Tentu ada banyak peristiwa yang...

Jika Jepang Tak Ikut Perang Dunia II

https://youtu.be/l8C48Ymz25c Well, hingga kini para ahli sepakat bahwa Perang Dunia II adalah perang paling besar sekaligus paling mematikan sepanjang sejarah dengan sekitar 80-an juta orang...

More Stories

Beras, โ€Biang Keladiโ€ Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...