SEJARAH NAZI DI INDONESIA, BENARKAH ADA?

0
984

Baju Ahmad Dhani dalam video tersebut dianggap mirip dengan baju Heinrich Himmler, seorang Reichsführer atau pemimpin tertinggi dari Schutzstaffel alias organisasi paramiliter Nazi Jerman.

Fenomena tersebut juga menjadi perdebatan lanjutan ketika di tahun 2017-an lalu muncul beberapa kafe yang bertemakan Nazi dan Hitler di Indonesia yang juga lagi-lagi menarik perhatian media-media asing.

Banyak perdebatan yang muncul terkait apakah hal-hal tersebut hanya fenomena semata, atau jangan-jangan pengaruh Nazi Hitler dan fasisme sebetulnya telah ada sejak lama di Indonesia? 

Get your coffee and let’s get it started.

Baca juga :  Ironi Jokowi & “Lumpuhnya” Pasukan Penjaga Perdamaian PBB