HomePinPol TVHorizonMengapa Industri Chip Penting Untuk Indonesia?

Mengapa Industri Chip Penting Untuk Indonesia?

Nyatanya, industri semiconductor ini menjadi semacam intisari atau otaknya teknologi di abad ke-21 ini. I mean, nama Silicon Valley itu sendiri asalnya dari silicon yang merupakan salah satu bahan utama teknologi semiconductor. Jadi, kalau komponen yang satu ini mengalami kelangkaan, maka tentu saja akan berfek pada produksi banyak barang, mulai dari otomotif, hingga perangkat teknologi dan elektronik. Hal inilah yang mungkin membuat Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita berencana untuk membuka ruang bagi para investor Indonesia untuk mendirikan pabrik dan melakukan kerja sama dengan produsen chip semiconductor yang saat ini juga sedang berkembang di beberapa negara. Inisiasi ini tidak lepas dari adanya krisis chip secara global yang berdampak terhadap beberapa sektor, seperti otomotif, smartphone, video game dan lain sebagainya. Nah, Indonesia juga merasakan imbas dari krisis chip global. Hal ini terbukti dari data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia atau Gaikindo yang mencatat bahwa ada penurunan produksi di sektor otomotif, di mana bulan Maret 2021 mencapai 102.637 unit, sedangkan April hanya 90.618 unit. Pertanyaannya tentu saja adalah mungkin nggak sih Indonesia bikin chip sendiri seperti yang dikemukakan Pak Agus? Lalu, seberapa penting industri chip ini bagi posisi Indonesia di mata dunia? Yuk Simak Video Selengkapnya!

Baca juga :  Ini Luas Wilayah Singapura dari Pasir Indonesia
Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutna

#Trending Article

Kaleidoskop Pinter Politik 2018

Di penghujung tahun 2018 ini, Pinter Politik mengumpulkan banyak momen yang paling memorable Politik sepanjang tahun 2018. Sampai bertemu di tahun 2019, ya. Semoga...

Trump Rules – John Zachary Series

https://youtu.be/b5GKi1IlmLA Wayne Allyn Root is a conservative American author and radio host. He is the host of The Wayne Allyn Root Show on KBET and...

Sandi-Erick, Lo Gue End?

Erick Thohir perangi Sandi? Hiks hiks

Kaisar Augustus, Bapak “Fake News” Dunia?

https://youtu.be/JftUtMn8NAU Tahukah kalian, Ternyata bangunan-bangunan megah yang ada di Roma sebagian besar sudah ada dari ribuan tahun lalu loh, tepatnya dibangun ketika zaman Kaisar Romawi...

Idealisme Budiman Sudjatmiko & Desa Siluman (I)

Budiman Sudjatmiko seorang politisi PDIP, bagaimana tanggapan beliau mengenai dana desa yang sempat hangat di beberapa waktu lalu oleh Sri Mulyani?  

NATO Harus Dihancurkan?

https://www.youtube.com/watch?v=9QRuSYWWDFU

More Stories

Beras, ”Biang Keladi” Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...