HomePinPol TVBebas AktifJika Bukan Soekarno-Hatta Yang Proklamasikan Kemerdekaan Indonesia

Jika Bukan Soekarno-Hatta Yang Proklamasikan Kemerdekaan Indonesia

Kecil Besar

Soekarno dan Hatta adalah dwi tunggal yang memproklamasikan negara ini. Tapi pernah nggak sih kalian berandai-andai, apa yang akan terjadi ya kalau yang memproklamasikan kemerdekaan Indonesia bukan sosok Soekarno dan Hatta? Pertanyaan ini menarik untuk ditelusuri karena beberapa sumber menyebutkan bahwa kelompok-kelompok pemuda kala itu sempat mewacanakan sosok lain macam Amir Sjarifuddin untuk jadi proklamator kemerdekaan RI. Akan seperti apa Indonesia kalau itu bukan Soekarno dan Hatta? Yuk simak video selengkapnya!

#Trending Article

Sejarah IJ Kasimo: Tokoh Yang Tertawakan Nasakom Soekarno

Natsir yang menjadi pentolan Partai Masyumi dan Kasimo yang jadi Ketua Partai Katolik Indonesia adalah dua entitas yang menolak gagasan Nasionalisme, Agama dan Komunisme alias Nasakom yang kala itu diperkenalkan oleh Soekarno.

Koalisi Dua Jenderal

SBY dukung Prabowo nyapres

The Great Return of Rizieq

Rizieq yang dinanti tak kunjung pulang. Bisakah jadi the next Khomeini saat pulang?

More Stories

Beras, โ€Biang Keladiโ€ Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...