HomePinPol TVHorizonAda Tiongkok di Balik Konflik Myanmar?

Ada Tiongkok di Balik Konflik Myanmar?

Kecil Besar

Di tengah situasi politik Myanmar yang semakin tidak pasti dan semakin bayak menimbulkan korban jiwa, sejumlah negara – seperti Amerika Serikat (AS) mulai mempertimbangkan untuk menarik perwakilan diplomatiknya dan menjatuhkan sanksi pada petinggi-petinggi junta militer Myanmar. Sementara, Tiongkok lebih melihat persoalan ini sebagai persoalan domestik dan ASEAN, serta menyatakan tidak ingin ikut campur. Namun, benarkah Tiongkok selama ini tidak pernah mencampuri urusan negara yang dulunya bernama Burma? Bila Tiongkok benar memiliki andil di Myanmar, kira-kira apa ya kepentingan negara yang dipimpin oleh Xi Jinping tersebut? Apa mungkin Tiongkok ada di balik sengkarut politik Myanmar?

Baca juga :  Prabowo dan Strategi "Cari Musuh"
Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutna

#Trending Article

Bisakah Kita Hidup Tanpa Negara?

Siapa yang tak kenal Elon Musk. Sosok yang kini jadi orang terkaya nomor 1 di dunia ini adalah idola. Kesuksesannya adalah impian banyak orang. Bukan hanya karena industri mobil listrik di bawah payung Tesla yang ia bangun, atau soal penjelajahan ruang angkasa di bawah panji SpaceX yang ia motori.

Ini Alasan Jokowi Harus Jadi Ketua Umum Parpol

Perdebatan soal status ketua partai yang jadi pemimpin negara tampaknya relevan untuk dibahas dalam konteks Indonesia. Hal ini terkait posisi Presiden Jokowi yang menjabat tanpa menjadi pimpinan partai politik.

Mengapa Sri Bintang Ingin Menjadi Presiden? – Part 2 | Wawancara bersama Sri Bintang Pamungkas

https://youtu.be/1ICNN8eR19o Sri Bintang Pamungkas sering disebut sebagai oposisi sejati. Dikenal kritis, tajam dan frontal, nyatanya ada perjalanan sejarah panjang sampai pendiri Partai Uni Demokrasi Indonesia...

Trotoar adalah haknya pejalan kaki

“Trotoar adalah haknya pejalan kaki, tidak ada satu pun haknya pengendara motor itu bisa berkendara di atas trotoar. Amanahnya diemban oleh kepolisian dan Kementerian...

Sejarah Nyai Dahlan: Pendobrak Tradisi, Perempuan Pertama Pemimpin Kongres

https://youtu.be/MzAv8eCqHOY Sebagai istri dari sang pencerah, KH Ahmad Dahlan, Nyai Dahlan adalah bagian dari sejarah perubahan dalam masyarakat terkait posisi dan peran perempuan yang awalnya...

Di Balik Strategi Politik ‘Family Man’ Ala Jokowi

Dalam konteks Pilpres belakangan ini citra "Family Man" kerap menjadi salah satu strategi politik kandidat untuk menarik dukungan masyarakat. Hal ini disebut-sebut tengah banyak...

Jakarta Tenggelam 2050, Salah Siapa?

Beberapa media telah menyebut Jakarta sebagai kota yang sedang tenggelam paling cepat di dunia. Bahkan, kota ini suatu saat akan berada di bawah air. Sebuah...

More Stories

Beras, ”Biang Keladi” Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...