HomePinPol TVBebas AktifDampak Politik Jika Kita Menemukan Alien

Dampak Politik Jika Kita Menemukan Alien

Kecil Besar

Sebagai perwujudan imajinasi dan keinginannya, manusia menciptakan banyak karya fiksi tentang apa yang bakal terjadi bila kita bertemu dengan alien. Film-film seperti Star Trek, Star Wars, dan Man in Black jadi contoh bagaimana kita bisa hidup berdampingan dengan makhluk-makhluk planet asing. Tapi, di balik angan-angan utopis itu, ada yang beranggapan justru jika kita menemukan alien, itu akan menjadi bencana bagi peradaban manusia. Fisikawan ternama, Stephen Hawking, misalnya, sempat mengatakan bahwa kalau kita berhasil mengontak alien, maka kita telah mengundang bahaya ke Bumi. Lantas, benarkah kekhawatiran yang disampaikan Hawking? Bagaimana kita menganalisisnya dari segi pandang sosial dan politik dan apa yang akan terjadi ya pada hidup harian kita? Inilah peradaban manusia, jika kedatangan tetangga dari langit.

#Trending Article

Kisah di Balik Foto-foto Jokowi di KTT

Pertemuan KTT ASEAN ke 34 di Bangkok kemarin menjadi satu agenda penting buat Indonesia, tetapi mengapa setiap Photo Op (Photo Opportunity) atau Family Photo...

Jebakan Tiongkok di Balik Konflik Rempang

https://youtu.be/PFcPXQXcK_E Konflik. Agraria. Rempang. Di balik hiruk pikuk dan dinamika seputar Pilpres 2024, tersimpan satu masalah yang aromanya mulai tercium oleh masyarakat. Ya, itu adalah...

Prabowo Harus Mundur! Kalau Dia Punya Jiwa Ksatria | Wawancara dengan Arief Poyuono

https://youtu.be/BnK83zvUUaw Beberapa hari yang lalu Arief Poyuono kembali di publik dengan menyatakan pernyataan kuat mengenai Prabowo, apa alasan Arief Poyuono menyatakan Prabowo harus mundur? benarkah...

MENELUSURI JEJAK POLITIK MUHAMMADIYAH

Sebagai salah satu ormas Islam terbesar di Indonesia, Muhammadiyah telah mewarnai berbagai aspek kehidupan masyarakat tanah air, termasuk politik. Suara dari kelompok ini kerap...

Ini Yang Terjadi Jika Uni Soviet Tidak Runtuh

Era Perang Dingin, demikian periode ini kerap dibahasakan, memang tidak melibatkan konflik berskala besar, namun menyimpan potensi konflik yang tidak bisa dianggap remeh. Bahkan kalau perang terpantik dan pecah di periode ini, efek kerusakannya mungkin akan sangat masif bagi bumi dan semua makhluk hidup yang ada di atasnya.

Trump Rules โ€“ John Zachary Series

https://youtu.be/b5GKi1IlmLA Wayne Allyn Root is a conservative American author and radio host. He is the host of The Wayne Allyn Root Show on KBET and...

10 Wabah Epidemi dan Pandemi Terdahsyat

https://youtu.be/LlZuNSlFvIg Kata epidemi atau pandemi tentu tidak asing lagi untuk tahun 2020, yup pandemi Virus corona atau COVID-19 sudah menyebar diseluruh benua. Benarkah virus corona...

Raja Salman Datang TKI Dilupakan

pinterpolitik.com - Tidak semua kalangan menilai positif kedatangan Raja Salman bin Abdulaziz al-Saud. Faktor utamanya mencuat atas dasar pelanggaran kasus Hak Asasi Manusia yang...

More Stories

Beras, โ€Biang Keladiโ€ Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...