Site icon PinterPolitik.com

Pertandingan Malam Menjadi Masalah?

pertandingan malam menjadi masalah ed

TGIPF menyoroti dua poin utama tragedi Kanjuruhan yaitu adanya indikasi pihak kuat mengatur pertandingan digelar malam hari dan pengerahan satuan polisi huru-hara. Hal tersebut mendapat perhatian dari FIFA dengan dimintanya penjadwalan ulang pertandingan sepak bola di Indonesia. FIFA mengaggap pertandingan sepak bola diatas pukul 17:00 dianggap terlalu malam.

Exit mobile version