Site icon PinterPolitik.com

Perdana Menteri Baru Saudi: MBS!

perdana menteri baru saudi mbs ed.

Putra Mahkota, Mohammed bin Salman (MBS) resmi dinobatkan jadi Perdana Menteri (PM) Arab Saudi yang baru pada hari Selasa, 27 September. MBS sebelumnya menjabat sebagai Menteri Pertahanan, posisi yang kini diisi adiknya, Khalid bin Salman. 

MBS sebelumnya sudah dianggap jadi pemimpin de facto Saudi. Perubahan yang ia bawa pun mendapatkan sorotan dunia karena merubah sejumlah hal fundamental, seperti membolehkan perempuan mengemudi dan perizinan penjualan minuman beralkohol.

Exit mobile version