Site icon PinterPolitik.com

Kepala Desa Tuntut Rp306 Triliun

infografis kepala desa tuntut rp306 triliun

Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) menuntut 10% APBN dialokasikan untuk dana desa. Dengan APBN 2023 mencapai Rp3.061 triliun, jika disetujui, alokasi dana desa akan naik menjadi Rp306,1 triliun. Jumlah itu meningkat lebih dari 4 kali lipat alokasi dana desa pada 2023 yang sebesar Rp70 triliun. Selain itu, Apdesi juga menuntut tanggal 15 Januari ditetapkan sebagai Hari Desa Nasional.

Exit mobile version