Wih, ikut dong Pak Jokowi (@jokowi) kopdar bareng Pak Biden (@joebiden) hehe
Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden bakal menjadi Presiden Indonesia, Joko Widodo (Jokowi) di Gedung Putih pada tanggal 13 November 2023. Dalam jamuan tersebut, kedua presiden dikatakan akan berbicara tentang isu ekonomi, perdamaian, hukum internasional, dan stabilitas regional.
Namun, di balik isu-isu tersebut, sejumlah pengamat memprediksi Jokowi dan Biden juga akan kemungkinan membahas isu Perang Israel dan Palestina.
Selain bertemu Jokowi, Joe Biden pada minggu yang sama juga diketahui akan bertemu dengan Presiden Tiongkok, Xi Jinping