Site icon PinterPolitik.com

Betawi Food Pride

betawi foods pride 01
betawi foods pride 02
betawi foods pride 03

Kuliner Betawi adalah cerminan riwayat Jakarta: kompleks, beragam, dan penuh cerita. Dibalik setiap sajian, ada kisah tentang bagaimana masyarakat Betawi beradaptasi dan berkembang di tengah arus budaya yang terus mengalir ke ibukota. Dengan mencicipi kuliner Betawi, kita diajak untuk merenungkan sejarah, tradisi, dan perpaduan budaya yang menjadi fondasi Jakarta.

Exit mobile version