Site icon PinterPolitik.com

2024, Tahun Politik Terpanas?

2024 tahun politik terpanas

Tahun 2024 ternyata bukan hanya Indonesia saja yang melaksanakan pemilihan presiden (pilpres), tapi ada banyak negara lain yang juga merayakan pesta demokrasi serupa, contohnya Amerika Serikat (AS), Taiwan, dan bahkan Rusia.

Hmm, mungkinkah tahun 2024 nanti bakal jadi tahun politik terpanas? Well, bisa-bisa saja ya, karena bagaimanapun hasil pilpres akan sangat menentukan arah politik luar negeri suatu negara, dampaknya, tentu pada konstelasi geopolitik itu sendiri.

Exit mobile version