HomeNalar PolitikHilang Alexis, Muncullah Xis

Hilang Alexis, Muncullah Xis

Kabar tentang Hotel Alexis yang kembali beroperasi, ramai dibicarakan di Medsos. Benarkah hotel ini enggak jadi ditutup?


PinterPolitik.com

[dropcap]B[/dropcap]eberapa bulan lalu, Hotel Alexis ditutup oleh Pemerintah DKI Jakarta lantaran masa kontrak kerjanya nggak bisa diperpanjang. Akan tetapi beberapa hari belakangan ini, muncul lagi kabar bahwa hotel tersebut kembali beroperasi bahkan telah berganti nama menjadi Xis Karaoke 4Play.

Berdirinya Xis Karaoke 4Play ditandai dengan keberadaan plang bertuliskan Xis Karaoke 4Play di sekitar pintu masuk gedung bekas Hotel Alexis. Waduh yang bener nih?

Menanggapi rumor tersebut, Legal & Corporate Affair Alexis Group Lina Novita menegaskan Alexis tak berganti nama. Sedangkan, Xis Karaoke 4Play merupakan nama bar milik Alexis yang berada di lantai satu. Lina menegaskan, yang ditutup oleh Pemprov DKI Jakarta hanyalah Hotel dan Griya Pijatnya. Sementara empat bidang usaha lainnya, seperti restoran dan karaoke, masih tetap berjalan normal.

Di sisi lain, Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan belum mengetahui akan kabar ini. Meski begitu, Sandi mengatakan akan mendukung jika Alexis mau berubah nama. Tentunya juga harus sesuai dengan aturan, ketentuan, dan perizinan yang ada. Masa sih, Pak? Kok aneh ya? Ntar kalau jadinya kayak dulu lagi gimana?

Namun Sandi menenangkan, ia berjanji kalau pihak pemerintah DKI akan terus melakukan pemantauan terhadap aktivitas Alexis. Makanya, ia meminta agar warga DKI juga ikut membantu memantau hotel kontroversial tersebut.

Baca juga :  “Sekolam” Ahok, Kesaktian Anies Luntur?

Pandangan yang sama juga turut dijelaskan oleh Wakil Ketua Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Fahira Idris. Ia mengatakan, sekalipun Alexis berganti nama berkali-kali, tetep aja nggak boleh mengoperasionalkan hotel dan spa karena izinnya sudah dicabut.

Ia juga mengingatkan agar pihak Alexis nggak boleh melanggar peraturan yang telah ditetapkan, karena saat ini kegiatan mereka sudah diawasi oleh seluruh laipsan masyarakat di Jakarta.

Hmm, jangan-jangan ini bagian dari strategi lama aja, sakadar kamuflase? Hotel Alexis boleh tutup, tapi pelanggannya tetep eksis, iya kan? Semoga aja Xis Karaoke 4Play bukan cem-cemannya Alexis ya? (K-32) 

Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutna
spot_imgspot_img

#Trending Article

Kok Megawati Gak Turun Gunung?

Ketua Umum (Ketum) PDIP, Megawati Soekarnoputri hingga kini belum terlihat ikut langsung dalam kampanye Pilkada. Kira-kira apa alasannya? 

Berani Prabowo Buka Pandora Papers Airlangga?

Ramai-ramai bicara soal kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN) 12 persen yang disertai dengan protes di media sosial, tiba-tiba juga ramai pula banyak akun men-share kembali kasus lama soal nama dua pejabat publik – Airlangga Hartarto dan Luhut Pandjaitan – yang di tahun 2021 lalu disebut dalam Pandora Papers.

“Sekolam” Ahok, Kesaktian Anies Luntur?

Keputusan Anies Baswedan meng-endorse Pramono Anung-Rano Karno di Pilkada Jakarta 2024 memantik interpretasi akan implikasi politiknya. Utamanya karena Anies pada akhirnya satu gerbong dengan eks rivalnya di 2017 yakni Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan PDIP serta tendensi politik dinasti di dalamnya, termasuk yang terjadi pada Pramono.

Siasat Prabowo Akui Sengketa LCS

Pemerintahan Prabowo disorot karena ‘akui’ klaim tumpang tindih LCS dalam joint statement Tiongkok. Mungkinkah ada siasat strategis di baliknya?

Rahasia Triumvirat Teddy, AHY, dan Hegseth?

Terdapat kesamaan administrasi Presiden terpilih Amerika Serikat, Donald Trump dengan Presiden Prabowo Subianto, yakni mempercayakan posisi strategis kepada sosok berpangkat mayor. Kiranya, terdapat rahasia tertentu di balik kesamaan itu yang dapat mendukung support dalam dimensi tertentu ke pemerintahan masing-masing. Mengapa demikian?

Betulkah Jokowi Melemah? 

Belakangan mulai muncul pandangan bahwa pengaruh politik Jokowi kian melemah, hal tersebut seringnya diatribusikan dengan perkembangan berita judi online yang kerap dikaitkan dengan Budi Arie, dan kabar penangguhan jabatan doktor Bahlil Lahadalia, dua orang yang memang dulu disebut dekat dengan Jokowi. Tapi, apakah betul Jokowi sudah melemah pengaruhnya? 

Masihkah Prabowo Americans’ Fair-Haired Boy?

Dua negara menjadi tujuan utama Prabowo saat melakukan kunjungan kenegaraan pertamanya pasca dilantik sebagai presiden: Tiongkok dan Amerika Serikat.

Paloh Pensiun NasDem, Anies Penerusnya?

Sinyal “ketidakabadian” Surya Paloh bisa saja terkait dengan regenerasi yang mungkin akan terjadi di Partai NasDem dalam beberapa waktu ke depan. Penerusnya dinilai tetap selaras dengan Surya, meski boleh jadi tak diteruskan oleh sang anak. Serta satu hal lain yang cukup menarik, sosok yang tepat untuk menyeimbangkan relasi dengan kekuasaan dan, plus Joko Widodo (Jokowi).

More Stories

PDIP dan Gerindra Ngos-ngosan

PDI Perjuangan dan Gerindra diprediksi bakal ngos-ngosan dalam Pilgub Jabar nanti. Ada apa ya? PinterPolitik.com Pilgub Jabar kian dekat. Beberapa Partai Politik (Parpol) pun mulai berlomba-lomba...

Arumi, ‘Srikandi Baru’ Puan

Arumi resmi menjadi “srikandi baru” PUAN. Maksudnya gimana? PinterPolitik.com Fenomena artis berpolitik udah bukan hal baru dalam dunia politik tanah air. Partai Amanat Nasional (PAN) termasuk...

Megawati ‘Biro Jodoh’ Jokowi

Megawati tengah mencari calon pendamping Jokowi. Alih profesi jadi ‘biro jodoh’ ya, Bu? PinterPolitik.com Kasih sayang dan pengorbanan seorang ibu laksana lilin yang bernyala. Lilin...